PSG Gulingkan Inter Miami 4-0, Joao Neves Bikin Messi Tak Berkutik di Club World Cup 2025
João Neves cetak dua gol saat Paris Saint-Germain menggulung Inter Miami 4-0 dan lolos ke perempat final Club World Cup 2025. Lionel Messi gagal selamatkan timnya di laga melawan mantan klub.